SAKTI membangun Mental Siswa dengan Sholawat

Dalam rangka membangun karakter mental anak lebih religius, SMK Al Inayah Kutamukti mengajak siswa-siswinya melakukan pembacaan sholawat setiap hari pasca Apel Pagi secara bersama-sama. Program ini menjadi kebijakan sekolah, karena sangat dirasa kemanfaatanya. Dengan sholawat mampu menanamkan karakter cinta pada Rasulullah SAW. Program pembacaan sholawat ini juga termasuk dalam tujuan pendidikan, yaitu penanaman karakter yang luhur bagi generasi bangsa dengan konsep religius.

Wakasek Kesiswaan (Bpk. Gigin Ginanjar, S.Pd) memimpin Langsung Kegiatan Pembiasaan

SMK Al inayah Kutamukti berharap dengan adanya berbagai macam pembiasaan yang baik di SMK Al inayah Kutamukti. Bisa melahirkan generasi-generasi yang cerdas, jujur, juga religius.

_______________________________________________

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *